Dekorasi memenuhi di seluruh bidang. Tak heran zaman ini juga dikenal sebagai zaman keemasan pahatan candi di Jawa Timur. Sekarang karya-karya monumental itu masih bisa diamati dan dinikmati.